Press "Enter" to skip to content

Posts tagged as “berita man city”

Josep Guardiola Akan Mencari Pemain Di Bursa Transfer Musim Dingin

0

Prediksimafiabola.com - Pemain saham di jantung pertahanan Manchester City membuat pelatih, Josep Guardiola, jadi cemas. Namun, pria asal Spanyol bersikeras tidak akan mencari kekuasaan tambahan pemain di bursa transfer musim dingin.

Masalah di sektor pertahanan Manchester City sudah mulai terlihat sejak mantan kaptennya, Vincent Kompany, angkat kaki dari Etihad Stadium. Seperti yang diketahui, Kompany memutuskan untuk pindah ke klub yang membesarkan namanya, Anderlecht.

Stok bek Manchester City yang tersisa tinggal tiga orang, yakni John Stones, Nicolas Otamendi, dan juga Aymeric Laporte. Tapi Guardiola enggan mencari bek keempat karena melihat Fernandinho mampu mengisi pos tersebut.

Mimpi buruk mereka kemudian datang saat Laporte divonis mengalami cedera anterior cruciate ligamen (ACL) dan harus menepi lama. Alhasil, Fernandinho harus bermain lebih sering walau ia aslinya adalah seorang gelandang.

Guardiola Harap-harap Cemas Selain Fernandinho, Guardiola juga menyiasati kekurangan stok di lini belakang dengan menempatkan rekrutan anyar, Rodri, di pos tersebut. Sayangnya, ia juga mengalami cedera saat menghadapi Atalanta di ajang Liga Champions dan harus beristirahat hingga Desember.

Selain itu, ada masalah lain yang juga sedang dialami oleh bek lainnya, John Stones. Berdasarkan catatan, pemain berumur 25 tahun itu belum pernah bermain dalam dua laga atau lebih secara beruntun sejak bulan Februari lalu.

Jelas saja kalau Guardiola merasa khawatir dengan situasi yang dialami Manchester City saat ini. Tetapi, ia bersikukuh tidak akan melakukan aktivitas pembelian pemain begitu bursa transfer musim dingin dibuka bulan Januari nanti.

"Ya, saya sedikit khawatir karena di beberapa posisi pemain kami tidak mencukupi," ujar Guardiola seperti yang dikutip dari Goal International. Kami tidak akan ikut dalam bursa transfer Januari, saya pikir kami takkan belanja," sambungnya.

Baca juga : Menurut Kloop Tottenham Masih Tetap Bermain Agresif

Bertahan dengan Pemain Seadanya Sejauh ini, Guardiola mengaku bahwa dirinya tidak diberi rekomendasi rekrutan anyar dari klub. Kalaupun ada, tambahan pemain baru hanya untuk enam bulan saja dirasanya terlalu mubazir. Guardiola percaya bahwa materi pemainnya saat ini masih mencukupi.

"Klub tidak memperkenalkan saya kepada pemain yang mereka pikir bisa membantu kami, tanpa itu, [belanja pemain] tidak akan terjadi," tambah mantan pelatih Barcelona tersebut.

"Kebutuhan kami tidak hanya untuk enam bulan, tapi jangka panjang dan yang terpenting adalah pemain tidak akan dijual. Kami bakalan bertahan di sepanjang musim dengan pemain yang ada sekarang," tandasnya.

Marc-Andre Katakan Pada Coutinho Selamat Bersenang-senang

0

Prediksimafiabola.com - Marc-Andre ter Stegen berharap Philippe Coutinho dapat mulai menikmati sepakbola lagi di Bayern Munich setelah meninggalkan Barcelona musim panas ini. Coutinho memulai babak baru dengan status pinjaman selama satu musim.

Kepindahan Coutinho ini tak terlalu mengejutkan. Bagaimanapun, spekulasi soal masa depannya sudah mengudara sejak awal bursa transfer. Tidak ada tempat untuk Coutinho di Barcelona. Sebab itu, transfer ke Bayern ini diyakini sudah menguntungkan semua pihak. Coutinho bisa memperbaiki kariernya, Barca tak perlu menjawab kritik tentang Coutinho, dan Bayern mendapatkan pemain yang mereka inginkan.

Bersenang-senang Sebagai teman dan mantan rekan satu tim, Ter Stegen hanya mengharapkan yang terbaik untuk Coutinho. Dia tahu yang paling penting adalah Coutinho bisa nyaman bermain sepak bola lagi.

"Saya hanya berharap dia bisa bersenang-senang," tutur Ter Stegen kepada T-Online via Marca.

"Dia tidak hanya pesepak bola fantastis, dia juga pria yang sangat baik."

"Tidak selalu mudah baginya di Barcelona, jadi saya berharap dia bisa menikmati sepak bola lagi di Bayern dan saya berharap dia merasa nyaman," lanjutnya.

Baca Juga : Wenger Perna Mencoba Ingin Rektur Ronaldo Dan Messie

Kualitas Coutinho Lebih lanjut, Ter Stegen yakin Coutinho tidak akan kesulitan dengan sepak bola Jerman. Bayern tim kuat dan Coutinho punya kualitas luar biasa sebagai gelandang terbaik.

"Tidak perlu banyak bicara tentang kualitasnya sebab dia merupakan aset luar biasa untuk Bundesliga," tutup Ter Stegen.

Bagaimanapun, musim ini sangat penting untuk Coutinho. Dia harus bisa membuktikan diri bahwa kemampuannya belum habis.

Josep Guardiola Menilai Tim Sudah Bermain Dengan Baik

0

Prediksimafiabola.com - Manajer Manchester City, Josep Guardiola, menilai timnya telah bermain sangat baik dalam pertandingan melawan Tottenham. Namun, dia cukup kecewa karena dia tidak memenangkan tiga poin.

Man City menjamu Tottenham pada pekan kedua Premier League musim 2019/2020. Laga di Stadion Etihad pada Sabtu (17/8/2019) malam WIB berakhir dengan skor imbang 2-2.

Raheem Sterling membawa Man City unggul pada menit ke-20. Tiga menit berselang, Erik Lamela menyamakan skor. Sergio Aguero membawa Man City unggul 2-1 pada menit 35.

Namun, Tottenham tidak menyerah. Gol Lucas Moura pada menit ke-56 membuat skor akhir menjadi 2-2. Pada injury time babak kedua, Man City sempat mencetak gol dari Gabriel Jesus, tetapi dianulir wasit setelah melihat VAR.

Salah Satu Pertandingan Terbaik Man City Meskipun gagal menang, Josep Guardiola tetap memberi apresiasi pada performa para pemain Manchester City. Dia merasa Sergio Aguero dan kolega sudah tampil prima. Hanya saja, hasil tidak sesuai harapan.

"Kami bermain luar biasa. Ini merupakan salah satu pertandingan terbaik yang pernah kami mainkan bersama," kata Guardiola.

"Kami bermain bagus, tetapi sayang sekali hasilnya kami tidak bisa menang," imbuh Guardiola.

Guardiola juga tidak merasa khawatir dengan kegagalan menang ini. "Kami akan memulihkan diri, berlatih dan bersiap untuk laga selanjutnya. Kami tidak harus menyesalinya," kata Guardiola.

Baca juga : Luke Shaw Menjadi Kelemahan Bagi Manchester United

Pujian Guardiola untuk Tottenham Josep Guardiola tidak luput untuk memberikan pujian kepada cara bermain Tottenham. Anak asuh Mauricio Pochettino tersebut mampu memanfaatkan celah di lini pertahanan Man City yang dinilai sudah tampil solid.

"Ketika mereka mampu melewati batas, mereka kemudian mampu mencetak gol dan setelah itu mereka mencetak gol dari set piece. Kami melawan Tottenham, salah satu tim terbaik Eropa," puji Guardiola.

Setelah ini, Guardiola akan menjalani laga melawan Bournemouth pada pekan ketiga. Sementara, Tottenham akan menjamu Newcastle United.